Halo sobat Dispertan, boros pangan merupakan perilaku yang harus kita cegah agar tidak berdampak buruk pada ketahanan pangan bahkan terhadap lingkungan kita, Makanan yang harusnya habis atau masih layak dikonsumsi tidak menjadi sampah, bisa kita olah kembali, atau kita berikan kepada yang membutuhkan.
Yuk kita belajar untuk tidak boros pangan. Ada tips yang bisa sobat dispertan baca dan terapkan dalam kehidupan sehari-hari.
Satu langkah kecilmu akan sangat berarti bagi ketahanan pangan kita.
Tinggalkan Balasan