, ,

Info Layanan Kesehatan Hewan

Pusat Kesehatan Hewan yang selanjutnya disingkat Puskeswan adalah pos kesehatan hewan yang memberikan pelayanan di bidang kesehatan hewan, meliputi konsultasi mengenai kesehatan hewan, pemeriksaan hewan, pengobatan dan pencegahan penyakit hewan atau vaksinasi. Metode yang diterapkan yaitu pelayanan pasif dan pelayanan semi aktif pada masyarakat. Pelayanan pasif adalah pelayanan yang dilakukan dimana pemilik hewan membawa hewan ke Puskeswan. Pelayanan semi aktif adalah pelayanan yang dilakukan oleh petugas dengan cara mendatangi lokasi setelah mendapatkan laporan dari pemilik hewan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *